Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2025

Tentang Wikikamus

Wikikamus adalah sebuah aplikasi untuk menampilkan isi  Wikikamus bahasa daerah di Indonesia , termasuk kemungkinan untuk menyunting dan menciptakan halaman baru. Versi 1.0.0 Melalui Pengaturan pengguna bisa mengatur: Bahasa, yang akan menjadi bahasa item menu dan pesan-pesan serta situs Wikikamus bahasa ybs. Mis. memilih bahasa Madura, akan menampilkan menu dalam bahasa Madura dan semua konten berasal dari situs mad.wiktionary.org Mode gelap terang Besar ukuran huruf Mencari isi kamus Masuk ke dalam dengan akun Wikimedia pengguna sendiri (hal ini perlu bila pengguna ingin menyunting dan membuat halaman baru) Menyunting dan membuat halaman baru Keterbatasan Aplikasi ini masih membutuhkan banyak kerja untuk  menyesuaikan berbagai tampilan halaman utama Wikikamus ke layar aplikasi , bukan hanya menyangkut layout, melainkan juga seksi-seksi yang perlu dan tidak perlu ditampilkan (yang biasa disebut nomobile di css styles) Dan karena ada 11 situs yang diikutkan dalam aplikasi ini,...

Wikikamus Privacy Policy

  Last Updated: November 17, 2025  1. Introduction  Welcome to  Wikikamus , a free app designed to help users access and contribute to Wiktionary content. This Privacy Policy explains how we handle your information and your rights regarding your data.  By using Wikikamus, you agree to the terms outlined in this policy. We are committed to protecting your privacy and ensuring transparency about how your data is used.   2. Information We Collect  Wikikamus is designed with your privacy in mind.  We do not collect, store, or share any personal information, device data, or location information.   2.1 No Personal Data Collection  We do not collect names, email addresses, or any personally identifiable information.  We do not track your usage, browsing history, or interactions within the app.  2.2 No Device or Location Data We do not access or store information about your device (e.g., model, OS, or unique identifiers).  We...

Wikikamus versi 1.0

Wikikamus adalah sebuah aplikasi untuk menampilkan isi Wikikamus bahasa daerah di Indonesia , termasuk kemungkinan untuk menyunting dan menciptakan halaman baru. Versi 1.0.0 Melalui Pengaturan pengguna bisa mengatur: Bahasa, yang akan menjadi bahasa item menu dan pesan-pesan serta situs Wikikamus bahasa ybs. Mis. memilih bahasa Madura, akan menampilkan menu dalam bahasa Madura dan semua konten berasal dari situs mad.wiktionary.org Mode gelap terang Besar ukuran huruf Mencari isi kamus Masuk ke dalam dengan akun Wikimedia pengguna sendiri (hal ini perlu bila pengguna ingin menyunting dan membuat halaman baru) Menyunting dan membuat halaman baru Keterbatasan Aplikasi ini masih membutuhkan banyak kerja untuk menyesuaikan berbagai tampilan halaman utama Wikikamus ke layar aplikasi , bukan hanya menyangkut layout, melainkan juga seksi-seksi yang perlu dan tidak perlu ditampilkan (yang biasa disebut nomobile di css styles) Dan karena ada 11 situs yang diikutkan dalam aplikasi ini, maka peker...

Aplikasi Wikikamus memasuki tahap akhir sebelum publikasi

Kabar gembira bagi mereka yang suka menyunting Wikikamus di dalam perjalanan dan karena itu tidak memiliki akses ke komputer desktop. Hari ini versi beta aplikasi Wikikamus telah hadir. Apliksi Wikikamus terutama ditujukan untuk para relawan wiki di Indonesia, yang berkonsentrasi pada pengembangan Wikikamus dalam bahasa mereka. Saat ini selain English Wiktionary dan Wikikamus Bahasa Indonesia, semua Wikikamus bahasa daerah sudah ikut (9 kamus): Betawi, Banjar, Batak Mandailing, Gorontalo, Jawa, Madura, Melayu, Minangkabau, Nias dan Sunda . Ini masih versi beta, masih membutuhkan banyak test sebelum dipublikasikan. Untuk pertama ini hanya fungsi dasar yang berjalan. Fitur-fitur baru akan diintegrasikan di versi-versi berikutnya. Salah satu hal yang baru akan dipoles di versi berikut adalah parser Halaman Utama . Halaman utama setiap Wiktionary berbeda-beda, bukan hanya dari segi layout dan isi, melainkan juga berbeda-beda dari cara penulisan kode, yang kemudian di- parser menjadi kode...